Sejak berdiri pada tahun 1993, Bhinneka.Com telah menjadi salah satu webstore terbesar di Indonesia, yang menjual lebih dari 26.000 jenis produk IT (hardware & software), Network Solution, Rental dan Digital Printing Solution (Large Format Printing). Hingga saat ini, kami memiliki 7 offline store di Jakarta & Cibubur dan terus berekspansi menyesuaikan pasar dan kebutuhan.
PreSales Engineer
(Jakarta Raya)
Responsibilities:
- Melakukan servis kunjungan ke tempat / lokasi customer, dan / atau dapat dilakukan di kantor
- Memberikan informasi / konsultasi teknis dan pelayanan kebutuhan IT, terutama yang berkaitan dengan implementasi software, networking & server
Requirements:
- Memiliki jiwa customer service
- Memiliki integritas dalam bekerja
- Kreatif & inovatif
- Mampu melakukan presentasi di hadapan customer
- Menguasai dasar teknologi software, networking & server
- Memiliki kendaraan (motor) sendiri & SIM C
- Memiliki sertifikasi lebih diutamakan
- Pria, maks 30 th
- S1 Engineering (Computer/Telecommunication), Computer Science/Information Technology
- 1 (satu) posisi Full-Time
Kirimkan CV & Lamaran Anda ke hrd@bhinneka.com
Remuneration :
1. Basic Salary
2. Meal & Transport Allowance
Paling lambat dikirim tanggal 13 Mei 2010.